Headlines News :

Heboh Internet Sedunia Akan Mati | Pada Tanggal 9 Juli

Heboh Internet Sedunia Akan Mati | Pada Tanggal 9 Juli Pada pagi ini odikgratis mendapatkan berita yang cukup menarik dan yang pasti teman - teman pada keget semua mendengarnya. Peringatan akan internet ‘mati’ ini disampaikan oleh otoritas Australia. Meski peringatan ini diberikan pada 10.000 pengguna di Australia, tapi ada kemungkinan pengguna di seluruh dunia akan terkena dampaknya (terutama bagi korban yang tak merasa komputernya terinfeksi). Penyebab internet mati ini bukanlah akibat dari badai matahari, namun karena sebuah malware bernama DNSCharger.


 
odikgratis

Apa itu DNSCharger?
DNSCharger adalah malware (program jahat) yang diciptakan untuk menyerang komputer pengguna dengan mengubah settingan DNS (Domain Name Server). Akibatnya, semua akses pengguna secara diam-diam akan dialihkan ke suatu web server tertentu. Diperkirakan malware ini sudah menginfeksi 4 juta pengguna yang tersebar di seluruh dunia. FBI pun tak tinggal diam atas ulah oknum yang dianggap membahayakan ini. Server yang dimaksud pun sudah disita dan FBI menyediakan solusi sementara untuk masalah ini. Dan FBI akan mematikan solusi sementara itu pada 9 Juli 2012 mendatang yang berarti korban DNSCharger akan mengalami ‘kematian’ internet. Untuk membantu korban yang tak merasa terkena serangan malware ini, pemerintah Australia menyediakan website untuk men-scan komputer pengguna. Yakni di http://www.dns-ok.gov.au/. Website ini juga bisa digunakan untuk pengguna yang berada di luar Australia.
Untuk info lebih lanjut mengenai penanganan bagi Anda yang terkena serangan ini, langsung saja kunjungi http://www.dns-ok.gov.au/ untuk update info terbarunya, semoga artikel Heboh Internet Sedunia Akan Mati | Pada Tanggal 9 Juli ini dapat bermanfaat bagi teman - teman.

Artikel Terkait

5 Comentar:

Anonim mengatakan...

mkasih mas atas informasinya.

Guardian Angel mengatakan...

waduh,,,
izin cek ni gan ke tu website..

Dodi Akhmad mengatakan...

Guardian Angel : silakan mas,,,:)

Agen Adsend mengatakan...

sdh berakhir mas,,:)
nice info

like mengatakan...

sdh teratasi ,mantap artikelx mas....;)

Posting Komentar

Para pengurus Blog Dunia Gratis Tidak selalu Online untuk memantau Komentar yang Masuk, Jadi tolong berikan Komentar Anda dengan kata-kata yang pantas dikonsumsi oleh Publik. No SARA, SPAM dan Sejenisnya dan jangan lupa hargailah penulis dengan berkomentar,dan apa bila ada link yang rusak silahkan langsung saja melapor dengan cara berkomentar di bawah ini.